Suku Maya kuno diyakini telah melakukan hal terbaik mereka untuk meramalkan kiamat yang terjadi pada 2012. Bukti kedua mendukung terjadinya kiamat 2012 ditemukan.
Arkeolog National Institute of Anthropology and History di Meksiko mengakui keberadaan referensi kedua ini pada ukian fragmen. Kebanyakan ahli menyatakan, hanya ada satu referensi selamat di glyph suku Maya, tablet batu dari situs Tortuguero di pesisir Tabasco.
Bukti kedua ini ditemukan di reruntuhan Comalcalco terdekat dan terukir pada bata disana. Comalcalco merupakan kuil suku Maya yang tak biasa yang dibangung dengan batu bata.
Juru bicara institute Arturo Mendez mengatakan, fragmen ukiran bernama ‘Comalcalco Brick’ ini ditemukan beberapa tahun lalu dan telah menjadi subyek studi.
Teori suku Maya sebelumnya meramalkan dunia akan kiamat pada 21 Desember 2012 atau 23 Desember 2012. Di sisi lain, spesialis epigrafi suku Maya David Stuart dan banyak ahli suku Maya lain masih berdebat mengenai bukti kedua ini.
Menanggapi cepat beredarnya isu kiamat 2012, institute ini akan menyelenggarakan pertemuan 60 ahli suku Maya pekan depan di situs arkeologi Palenque di Meksiko selatan untuk ‘menghilangkan beberapa keraguan mengenai akhir satu era dan awal kalender panjang suku Maya’.
Source: Dailymail.co.uk
{ 8 comments... read them below or add one }
Pertamax gan.
Kalau saya mah percayanya sama Allah gan.Yang penting tiap hari melakukan perbahan diri tiap hari.Berusaha belajar.
Allah bersama kita semua ...
Saya pribadi msh lebih percaya "My Great Prophet" Muhammad, Gan...
Beliau aja ga berani memastikan kpn tjdnya kiamat kok, krn rahasia kiamat hanya milik "Sang Maha Perkasa" semata... :)
Naudzubillah...
jangan percaya pada ramalan, sobat...
jangan pikirkan itu pikirkanlah bekal untuk di akhirat...
ALLAH maha mengetahui.tdk satu pun manusia yg akan tau kapan terjadinya kiamat
saya percaya KIAMAT, karena KIAMAT pasti akan datang tetapi saya tidak percaya KIAMAT 2012 itu semua ditangan ALLAH SWT
`musyrik percaya selain kpd ALLAH swt yg telah menciptakan kita.
saya percaya bahwa kiamat pasti akan datang,tapi kita tidak menentukan kapan terjadinya.Hanya Allah lah yang mengetahuinya......
jadi,jangan takut sama hal kyk gtu cbat,smuanya ada d tngan Allah
Posting Komentar
Mengatakan...